Saturday 29 October 2011

Refleksi Kelahiran

To whom who might be concern
Is this life fair enough ?
....
Untuk mereka yang tidur dikolong jembatan dan menggigil kedinginan
Untuk mereka yang tidur diranjang berhiasan lampu terang penghilang kesepian
Untuk mereka yang mengais makan dibawah onggokan sisa pembuangan
Untuk mereka yang merasa berlebihan nikmat sehingga membuang makananan yang mereka anggap tak enak.
Untuk mereka yang berlebihan harta dalam dekapan.
Untuk mereka yang menjamah temaram malam untuk mendekap harta berupa harapan
Untuk mereka yang beruntung terlahir cantik dan rupawan
Untuk mereka yang menjalin asa dengan kesempurnaan fisik dalam social judgement, cacat.
Untuk mereka yang beranugrahkan kesempatan mendapat pendidikan sampai ke negeri seberang.
Untuk mereka yang hanya mampu memimpikan sebuah ejaan,se-ko-lah.

Dan untuk mereka yang cukup peduli, apakah hidup ini adil?

Ataukah ini yang disebut keadilan karena kita yang saling melengkapi dengan keadaan-keadaan yang berbeda. Agar kita

saling mengerti, mensyukuri…

ABSURDISM GLITZ...





This picture rights reserved to http://darkdex52.deviantart.com/
*judul terinsipirasi oleh salah satu bagian dari karya dee - supernova : ksatria, putri, dan bintang jatuh.

No comments:

Post a Comment